Bhabinkamtibmas Desa Bojongsari Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Lakukan DDS, Sosialisasi Kamtibmas dan Cegah TPPO

    Bhabinkamtibmas Desa Bojongsari Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Lakukan DDS, Sosialisasi Kamtibmas dan Cegah TPPO
    Bhabinkamtibmas Desa Bojongsari Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Lakukan DDS, Sosialisasi Kamtibmas dan Cegah TPPO

    Bhabinkamtibmas Desa Bojongsari, Kecamatan Nyalindung, melaksanakan kegiatan Door to Door System (DDS) di Kampung Cijulang, Desa Bojongsari. Dalam kegiatan tersebut, Bhabinkamtibmas berinteraksi langsung dengan masyarakat untuk mendengarkan keluhan serta memberikan sosialisasi terkait keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas).

    Beberapa pesan penting disampaikan kepada warga, di antaranya:

    1. Mengajak masyarakat untuk proaktif dalam menjaga keamanan lingkungan dan melaporkan segala bentuk gangguan Kamtibmas kepada pihak kepolisian.
    2. Mengingatkan warga agar menghindari penyalahgunaan narkoba, kenakalan remaja, tawuran, miras oplosan, serta penggunaan knalpot bising.
    3. Mengajak masyarakat untuk mewaspadai dan melaporkan indikasi Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) kepada pihak berwenang.
    4. Mengimbau warga agar menjaga suasana kondusif menjelang Pilkada Serentak 2024 dengan menghindari penyebaran hoaks, politisasi isu SARA, serta aksi persekusi.

    Bhabinkamtibmas juga menegaskan kesiapannya menjadi konsultan bagi warga dan pemerintah desa guna menciptakan lingkungan yang aman dan damai.

    Kegiatan DDS yang berlangsung dari pukul 11.00 WIB hingga selesai berjalan aman dan kondusif, mendapatkan respon positif dari masyarakat setempat.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Patroli Biru Polsek Curugkembar Antisipasi Kriminalitas
    Safari Subuh Polsek Cicurug: Menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat
    Heboh Gelar Doktor Honoris Causa dari Perguruan Tinggi Ilegal, Hendri Kampai: Prestise atau Prestasi Palsu?
    Kegiatan Safari Solat Subuh di Masjid Nuurul Bayan Polsek Kalapanunggal

    Ikuti Kami